Persyaratan Ujian Negara Amatir Radio / UNAR adalah sebagai berikut :
Untuk Siaga menjadi Penggalang atau Penggalang menjadi Penegak dapat mengajukan ujian kenaikan tingkat ke tingkat yang lebih tinggi sekurang-kurangnya 6 (enam) bulan setelah mendapatkan eIAR terakhir dan Anggota Amatir tersebut bisa membuktikan potensi untuk naik tingkat dengan syarat sebagi berikut :
1. Piagam ORARI / AWARD
a. Siaga ke penggalang minimal 5 buah award / piagam
b. penggalang ke penegak minimal 10 buah award / piagam
2. QSL Card
a. Siaga ke penggalang
- 25 (dua puluh lima) QSL Card Nasional meliputi seluruh call area ( 0 s/d 9 )
- Harus QSLCard Asli tidak boleh dengan logsheet walaupun telah ditandatangani oleh pengurus orlok.
b. Penggalang ke penegak
- 50 (lima puluh) QSL Card meliputi sekurang-kurangnya 25 (dua puluh lima) Negara, dari 3 (tiga) benua, termasuk Indonesia
- Harus QSLCardAsli tidak boleh dengan logsheet walaupun telah ditandatangani oleh pengurus orlok.